Box Layout

HTML Layout
Backgroud Images
Backgroud Pattern
  • Puskesmas Jatinegara
single-event-img-1

DATA WILAYAH


  • LETAK GEOGRAFIS PUSKESMAS JATINEGARA

Puskesmas Jatinegara masuk dalam wilayah Kecamatan Jatinegara merupakan salah satu kecamatan di Kota Administrasi Jakarta Timur yang terletak antara 106049’35” Bujur Timur dan 06010’37” Lintang Selatan. Batas Wilayah Kecamatan Jatinegara berdasarkan surat Keputusan Gubernur Kepala Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 1227 Tahun 1989 sebagai berikut:

Sebelah Utara 

:

Wilayah Kecamatan Matraman dan Pulogadung

SebelahTimur 

:

Wilayah Kecamatan Duren Sawit

SebelahSelatan

:

Sepanjang jembatan Cawang, Kalimalang berbatasan dengan Kecamatan Makasar dan Kramat Jati

Sebelah Barat 

:

Sepanjang Kali Ciliwung berbatasan dengan Kecamatan Tebet

Memiliki luas wilayah 1.134, 76  Ha yang terdiri dari 8 Kelurahan, 91 RW, 1126 RT dengan jumlah penduduk 326.084 jiwa dengan penggunaan lahan untuk perumahan sebanyak 71,82%, industri 1,99% dan lainya 26,19% (https://jaktimkota.bps.go.id). Delapan Kelurahan yang menjadi wilayah kerja Puskesmas Jatinegara adalah sebagai berikut :

Tabel 2.1 Delapan Kelurahan di Wilayah Kecamatan Jatinegara

1.

2.

3.

4.

5

6.

7.

8.

Kelurahan Kampung Melayu

Kelurahan Bidara Cina

Kelurahan Cipinang Cempedak

Kelurahan Balimester

Kelurahan Cipinang Besar Selatan

Kelurahan Cipinang Besar Utara

Kelurahan Cipinang Muara

Kelurahan Rawa Bunga

47,83 Ha

126,10 Ha

238,57 Ha

67,37 Ha

162,59 Ha

115,20 Ha

289,60 Ha

87,50 Ha

Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2023

No

Kelurahan

Jumlah Penduduk

Laki-Laki

Perempuan

Total

1

Kampung Melayu

16,744

16,064

32,808

2

Bidara Cina

22,462

22,610

45,072

3

Balimester

5,731

5,765

11,496

4

Rawa Bunga

13,445

13,346

26,791

5

Cipinang Cempedak 

19,700

20,011

39,711

6

Cipinang Muara

34,593

34,578

69,171

7

Cipinang Besar Selatan

22,586

22,232

44,818

8

Cipinang Besar Utara

29,917

28,796

58,713

 

Total

165,178

163,402

328,580